1.
Kegiatan yang dilakukan oleh manusia untuk memenuhi kebutuhan hidupnya disebut
….
a.
tindakan ekonomi b. prinsip ekonomi
c.
motif ekonomi d. usaha
ekonomi
2.
Setiap orang yang melakukan tindakan ekonomi tentu memiliki alasan atau tujuan
tertentu. Alasan yang mendorong seseorang untuk melakukan tindakan ekonomi
disebut ....
a.
tindakan ekonomi b.
tujuan ekonomi
c. motif
ekonomi d. asas ekonomi
3.
Berusaha dengan pengorbanan yang sekecil-kecilnya untuk mendapatkan hasil yang
sebesar-besarnya disebut….
a. motif
ekonomi b. tujuan ekonomi
c.
prinsip ekonomi d. tindakan
ekonomi
4. Pak
Agung membeli sebidang tanah untuk kemudian dijual kembali dengan harga yang
tinggi dari harga pembelian. Motif ekonomi yang mendasari pak Agung adalah
untuk memperoleh....
a.
keuntungan b. Penghargaan c. Kekayaan
d. kekuasaan
5. Agus
menyumbangkan baju yang tidak terpakai di Panti Asuhan dekat rumahnya. Motif
ekonomi yang mendasari agus adalah memperoleh ....
a.
keuntungan b. Penghargaan c. Kekuasaan
d. sosial
6.
Tindakan Distributor berikut yang sesuai dengan prinsip ekonomi adalah....
a. menyalurkan
barang ke tempat yang kekurangan barang
b.
menyalurkan barang ke daerah yang kelebihan barang
c.
menjual barang yang tahan lama
d.
menyimpan barang terlebih dahulu
7.
Orang yang bertindak ekonomis akan berusaha menyeimbangkan antara penghasilan dan
pengeluaran. Sikap tersebut didasarkan pada ....
a.
motif ekonomi b. tujuan
ekonomi
c.
prinsip ekonomi d. tindakan
ekonomi
8.
Kegiatan perusahaan di bawah ini yang didasarkan pada prinsip ekonomi adalah
....
a.
menyebarkan brosur kepada konsumen
b.
memberikan hadiah undian kepada konsumen
c.
memproduksi barang dengan biaya murah
d.
menyalurkan barang ke konsumen
9.
Walaupun Pak Guntur sudah memiliki perusahaan yang banyak, beliau tetap
berusaha
mengembangkan usahanya menjadi perusahaan raksasa, hal tersebut didorong oleh
motif ....
a.
memperoleh penghargaan b. mendapatkan
kekuasaan
c.
memenuhi kebutuhan d.
kepentingan sosial
10.
Setiap berbelanja ke pasar Tuti selalu memilih barang yang kualitasnya bagus
dan menawar harga barang, berarti Tuti telah melaksanakan ....
a.
prinsip ekonomi b. motif
ekonomi
c.
tujuan ekonomi d. hukum
ekonomi
11.
Kegiatan ekonomi yang yang didukung oleh motif ekonomi, salah satunya adalah
....
a.
hidup hemat b.
berusaha mencari nafkah
c.
bekerja dengan tekun d. melakukan
bakti sosial
12.
Seseorang yang yang bekerja mencari harta karena ingin dipandang masyarakat
didorong oleh motif ....
a.
kemakmuran b.
kekuasaan
c.
penghargaan d. berbuat
sosial
13.
Berikut ini yang tidak termasuk motif ekonomi adalah...
a.
menerima apa adanya b. ingin
berkuasa di bidang ekonomi
c.
ingin mendapat penghargaan d. keinginan
untuk berbuat sosial
14.
Meningkatkan kualitas barang merupakan salah satu tujuan penerapan prinsip
ekonomi dalam kegiatan...
a.
pemasaran b. Distribusi c. Produksi
d. konsumsi
15.
Tujuan penerapan prinsip ekonomi yang dilakukan oleh konsumen adalah...
a.
memproduksi barang dengan biaya produksi yang paling rendah
b.
memperoleh keuntungan sebesarbesarnya
c.
menentukan pilihan dengan skala prioritas
d.
memperoleh kepuasan yang maksimum dari pendapatan yang dimilikinya
16.
Pernyataan ini sesuai dengan prinsip ekonomi, kecuali ...
a.
dengan korban sekecil-kecilnya, diperoleh hasil sebesar-besarnya.
b.
dengan korban tertentu, diperoleh hasil sebesarnya.
c.
untuk hasil tertentu, diupayakan korban sekecil-kecilnya.
d.
dengan korban tertentu, dicapai kepuasan maksimal.
17.
Dengan berprinsip-ekonomi, kegiatan manusia akan menjadi ...
a.
effisien. b. efektif. c. ekonomis.
d. produktif.
18.
Pernyataan yang bukan merupakan contoh penerapan prinsip ekonomi bagi konsumen
diantaranya adalah …..
a.
mencari informasi adanya promosi yang benar
b.
menyusun skala prioritas kebutuhan
c.
mengetahui jumlah barang serupa yang beredar
d.
membandingkan harga barang di beberapa tempat
19.
Menekan biaya bahan dan tenaga kerja merupakan penerapan prinsip ekonomi bagi
.....
a.
Produsen b. Konsumen c. Distributor d. Pedagang
20. Pak
Hadi bekerja dengan keras sehingga menjadi orang yang terpandang dan disegani
banyak orang di kampungnya. Motif yang dimiliki Pak Hadi adalah ....
a.
Keuntungan b. kekuasaan c. penghargaan d. kedudukan
21.
Pengelola rumah jompo melayani dengan penuh kasih setiap manula yang ada. Motif
yang dimilikinya adalah ....
a.
Pendidikan b. kedamaian c. kedudukan
d. penghargaan
22.
Memilih lokasi yang strategis merupakan contoh penerapan .....
a.
tindakan ekonomi
b. motif ekonomi
c.
prinsip ekonomi d. konsep
ekonomi
23.
Tindakan ekonomi yang didasari prinsip ekonomi akan menghasilkan...
a.
Pemborosan b. effisiensi c. efekti
fitas d. ekonomis
24.Dari
berbagai kegiatan dibawah ini yang termasuk penerapan prinsip ekonomi adalah
,....
a.
Menawar b. tidak berbelanja c. memasak
d. berolahraga
25. Pak
Burhan berusaha membuka ”bengkel sepeda motor” di rumahnya Kegiatan Pak Burhan
tersebut didorong oleh keinginannya untuk menambah penghasilan/pendapatan
keluarganya. Di samping itu, ia juga ingin mendidik anaknya agar mampu
mengelola usaha secara mandiri. Pak Burhan juga ingin membantu menciptakan
lapangan kerja bagi warga masyarakat di sekitarnya; serta ingin memakmurkan
keluarga dan familinya. Motif apa saja yang dimiliki Pak Burhan?
a.
ekonomi, penghargaan, kekuasaan
b.
ekonomi, sosial, kedamaian
c.
sosial, kedamaian, pendidikan
d.
ekonomi, sosial, pendidikan